Komitmen Jaga Kinerja Positif dan Pemenuhan Gas Bumi dengan Aman, PGN Raih Penghargaan Subroto Award 2024
Nasional
PGN melalui SOR II mendapatkan apresiasi Subroto Award yang merupakan penghargaan tertinggi pada sektor energi dan sumber daya mineral dari Kementerian ESDM dalam kelompok Keselamatan, Keteknikan dan Perlindungan Lingkungan pada Kamis, 10 Oktober 2024.